





Kunjungan Anak Asuh Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Ngawi dalam Upaya Pencegahan Stunting di Kecamatan Karanganyar
Pada hari Rabu 5 April 2023 telah di adakan kunjungan anak asuh stunting di Kecamatan Karanganyar oleh Orang Tua Asuh dari Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian Kabupaten Ngawi. Dalam kunjungan tersebut terdapat 8 anak stunting yang ada di Kecamatan Karanganyar. Turut hadir dalam kegiatan ini Tim BPP Kecamatan Karanganyar, Bidan di masing-masing Desa, PLKB, Camat…

Rapat Linsek Tentang Stunting, dan Ibu Hamil Kek/Resti Se Kecamatan Karanganyar
Selasa, 4 April 2023 Telah berlangsung Rapat Koordinasi Lintas Sektoral terkait dengan Peng SK an orangtua asuhnya anak stunting dan ibu hamil KEK dan Resti Kecamatan Karanganyar. Penyampaian rapat tersebut disampaikan langsung oleh Camat Karanganyar WIBOWO SP.MM dan di hadiri dari petugas Puskemas, Kapolsek, Koramil juga petugas linsek lainya dan Kepala Desa se Kecamatan Karanganyar.Kegiatan…

PENDAMPINGAN VAKSINASI PMK (PENYAKIT MULUT DAN KUKU) DI DESA MENGGER
Rabu, 15 Maret 2023 telah dilakukan kegiatan Pendampingan vaksinasi PMK di Desa Mengger oleh Penyuluh Pertanian Lapang Kecamatan Karanganyar, Pihak Kecamatan Karanganyar dan Perangkat Desa Mengger. Kegiatan Vaksinasi dilaksanakan di Dusun Mengger dan Gugur. Vaksinator dilakukan oleh dokter hewan dari Dinas Peternakan dan Perikanan Kabupaten Ngawi (drh. Tony dan drh. Ariani), guna penanggulangan Penyakit Mulut…