Pendopo Desa Bangunrejo
Karanganyar.ngawikab.go.id – Pemerintah Desa Bangunrejo Kecamatan Karanganyar Kabupaten Ngawi Menyelenggarakan Musdes Khusus dengan menghadirkan seluruh anggota Badan Permusyawaratan Desa (BPD) dan seluruh Perangkat Desa juga RT/RW se Desa Bangunrejo.
Pendopo Desa Bangunrejo
Perubahan APBDes adalah mendapatkan persetujuan dari BPD mengenai Perubahan APBDes yang dituangkan melalui berita Musdes Khusus . Selasa 31 Oktober 2023 Pemerintah Desa Bangunrejo Perubahan APBDes Tahun 2023 yang diselenggarakan di Pendopo Balai Desa Bangunrejo. Dalam Perubahan APBDes tersebut dihadiri oleh Camat Karanganyar Ardiansyah, S.STP,MH. dan Staf Pemerintahan indriyatno dan jugadihadiri Babinkamtibmas serta Babinsa wilayah Kecamatan karanganyar dan semua RT/RW Desa Bangunrejo Kecamatan Karanganyar Kabupaten Ngawi. Camat Karanganyar dalam sambutanya menyampaikan diantaranya ada beberapa tambahan termasuk pagu anggaran BHP/BHPR dan insentif BK RT/RW ataupun pagu anggaran yang lain di Perubahan A.PBDes tahun Anggaran 2023.
Pendopo Desa Bangunrejo
Sesi terakir sebelum acara di tutup oleh pembawa acara kemudian proses Penandatanganan berita acara Musdes Khusus , selanjutnya akan diajukan ke Kecamatan untuk dilakukan Evaluasi P.APBdes dan Rekomendasi Camat.